Selasa, 22 Februari 2022

 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1

PEMBELAJARAN BERDEFERENSIASI


https://www.canva.com/design/DAE5IRaZSrU/E9FpNkeGoPmfgiIpG-Yb-A/view?utm_content=DAE5IRaZSrU&utm_campaign=designshare&utm_medium=link&utm_source=publishsharelink







ERNI NURNANINGSIH

 SMP MUH NGLUWAR CGP ANGKATAN 4 KAB. MAGELANG


01. Pemikiran KHD

Seorang pendidik dalam memberikan pengajaran dan pendidikan kepada murid harus memperhatikan .  dua  hal yakni kodrat alam dan kodrat zaman, dengan mendasari diri sebagai pamong yang menuntun  

Serupa seperti para pengukir yang memiliki pengetahuan mendalam tentang keadaan kayu, jenis jenisnya,keindahan ukiran, dan cara cara mengukirnya. Seperti itulah seorang guru seharusnya memiliki pengetahuan mendalam tentang seni mendidik. Bedanya, guru mengukir manusia memiliki hidup lahir dan batinhatikan


02. Pengertian Pembelajaran Berdeferensiasi

Merupakan suatu pembelajaran yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan belajar murid dengan berbagai kesiapan, minat dan profil belajar murid yang berbeda. Sehingga semua kebutuhan murid dapat dipenuhi.


03.Kebutuhan Murid

1. .Kesiapan murid yaitu kemampuan murid dalam mempelajari materi 

2. Minat murid yaitu keinginan dan dorongan murid terhadap sesuatu.

 3.Profil belajar murid adalah pendekatan yang disukai murid dalam belajar yang dipengaruhi oleh gaya berpikir, kecerdasan, budaya, latar belakang, jenis kelamin dll

04. Strategi Defrensiasi.

Deferensiasi konten yaitu materi harus diberikan kepada murid dengan memperhatikan pemenuhan kebutuhan belajar murid' 

Deferensiasi proses adalah upaya kita memberikan suatu pemahaman dari materi yang diberikan oleh guru dirancang sedeikian rupa agar murid bisa terpenuhi semua kebutuhanya dengan mengikuti proses yang berbeda. 

Deferensiasi produk memberikan tagihan atau penilaian yang berbeda sesuai dengan kebutuhan mereka.

05. Langkah langkah umtuk menjalankan

Memilih KD Menentukan tujuan pembelajaran 

Memetakan kebutuhan belajar murid 

 Menyusun RPP berdeferensiasi 

Menentukan penilaian yang sesuai


06. Keterkaitan Antar Materi

Memenuhi kebutuhan belajar murid

 Menciptakan Budaya Positif 

Pembelajaran aman dan nyaman 

Mengundang pembelajaran yang menyenangkan







Tidak ada komentar:

Posting Komentar